Dibuat secara spesifik untuk mesin yang membutuhkan oli dengan viskositas indeks tinggi, dengan kualitas yang sama baiknya dalam hal menjaga kebersihan peralatan. Oli Hidrolik SINEXO juga berperan dalam mengurangi gesekan antarkomponen dan mencegah keausan. Dapat diaplikasikan pada mesin dengan berbagai macam sistem hidrolik.